Card image cap
Bantu Kelangsungan Hidup Guru Honorer
Rp 5.570.000 terkumpul dari Rp 30.000.000
55 Donasi
Berakhir hari lagi
Informasi Penggalangan Dana
Penggalang Dana
Sekolah Relawan
Identitas terverifikasi
Detail Campaign

Pandemi masih menjadi isu paling seksi yang bisa kita bicarakan, tentu sangat banyak masyarakat dari berbagai kalangan yang terkena dampak dari pandemi hebat ini.


Salah satunya bagi mereka yang berprofesi sebagai guru honorer. Kondisi belajar yang belum efektif dan masih memanfaatkan daring menjadi masalah besar bagi para guru honorer di kota sebesar Lampung.

Di situasi seperti ini, gaji mereka sangat tidak manusiawi di bawah 500rb per bulan, bahkan insentif yang nilainya juga tidak seberapa (250 rb/bulan) tak bisa mereka nikmati lagi karena sudah tidak diberikan lagi oleh pemerintah. Sudah 1 tahun setengah insentif buat para guru honorer tidak diberikan sehingga untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari sangat kesulitan.


Berbeda dengan Ibu Evi yang kini berusia 36 tahun, telah mengabdi menjadi guru TPQ sejak tahun 2015 silam, saat ini beliau bersama dengan 3 guru lainnya juga mengajar ngaji anak-anak di sekitar rumahnya. Total ada 50 murid yang harus dibekali ilmu tentang keagamaan. Meskipun gaji yang diterima hanya Rp 200/bulan, namun semangatnya untuk mengajar tidak menghalangi semangatnya untuk tetap mengajar karena niat mulia beliau untuk mendidik serta mengajarkan anak-anak di sana.  


Padahal uang yang juga tidak seberapa itu sangat jauh dari kata cukup untuk memenuhi kelangsungan hidupnya selama satu bulan penuh,.Itu adalah 2 dari banyaknya kisah guru-guru kita yang saat ini kondisinya membutuhkan perhatian lebih. Oleh karena itu,

Ayo #OrangBaik satukan kepedulian kita dan saling peduli kepada sesama.

Kita bantu kelangsungan hidup guru-guru honorer dengan memberikan bantuan beras untuk mereka, caranya :

1. Klik tombol "DONASI SEKARANG"

2. Isi nominal donasi yang ingin diberikan

3. Pilih metode pembayaran

4. Ikuti instruksi untuk menyelesaikan pembayaran

Selain berdonasi, kamu juga bisa membagikan halaman galang dana ini di social media yang kamu miliki, agar semakin banyak saudara-saudara kita yang melihat dan tergerak hatinya untuk membantu guru-guru kita. Bantu sebar ya! Terima Kasih!

Disclaimer : Informasi, opini dan foto yang ada di halaman galang dana ini adalah milik dan tanggung jawab penggalang dana.

Kabar Terbaru


Belum ada kabar terbaru untuk campaign ini
Donasi (55)
Anonim
Berdonasi sebesar Rp 10.000
2 tahun lalu
Anonim
Berdonasi sebesar Rp 30.000
2 tahun lalu
Anonim
Berdonasi sebesar Rp 200.000
2 tahun lalu
Fundraiser
Upah Tak Seberapa, Mari Bantu Kelangsungan Hidup Guru Honorer
Feny Fitri Ramadhani
Mengajak 0 orang berdonasi
0
Pendapatan Hanya Ratusan Ribu Per Bulan, Ayo Bantu Guru Honorer
Seply Arianty
Mengajak 0 orang berdonasi
0